UNGGUL DALAM LITERASI PEDAGOGIK DAN BERWAWASAN GLOBAL PADA TAHUN 2028

PRESTASI ALIN AMBARWATI YANG TIADA HENTI

Alhamdulilah Wa Syukurillah… Kembali Alin Ambarwati mahasiswa PBSID FKIP Universitas Pancasakti tegal menorehkan prestasi tingkat nasional yang ke sekian kalinya, kali ini juara 1 tingkat nasional Penulisan Naskah Drama yang diselenggarakan oleh Fakultas Ilmu Bahasa Universitas Gajah Mada.. Sehingga mendapat penghargaan pada Acara seremonial malam pemberian penghargaan insan pendidikan berprestasi tingkat nasional dan internasional provinsi […]

DETAIL

FKIP PENYELENGGARA HARDIKNAS DI UPS

Selasa, 2 Mei 2017 Universitas Pancasakti menyelenggarakan upacara Hari Pendidikan Nasional (HARDIKNAS) yang ditunjuk sebagai pelaksana dalam upacara tersebut adalah Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, bertindak selaku Pembina Upacara ada Dr. Dino Rozano, M.Pd selaku Wakil Rektor I, adapun sebagai pelaksana tugas upacara lainnya adalah mahasiswa FKIP. Dalam kesempatan ini Pembina upacara menyampaikan sambutan Menristekdikti […]

By admin | Berita Kampus
DETAIL

Prodi Pendidikan Matematika Selenggarakan Seminar Pendidikan Matematika

Menyelenggarakan seminar merupakan agenda rutin tiap prodi di lingkungan FKIP UPS Tegal. Pada tanggal 6 Mei 2017, prodi Pendidikan Matematika menyelenggarakan seminar pendidikan Matematika dengan tema “Meningkatkan Karya Akademik Menjadi Karya Inovatif dan Bernilai Ekonomi Ttinggi” dengan Prof. St. Budi Waluya, M.Si., Ph.D. sebagai pembicara. Prof. St. Budi Waluya, M.Si., Ph.D menuturkan strategi umum pembangunan […]

By admin | Berita Kampus . Seminar
DETAIL

Seminar Pendidikan Dalam Rangka Dies FKIP dan Hari Pendidikan

Dalam Rangka Memperingati Hari Pendidikan Nasional dan Dies Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan yang ke-37 Universitas Pancasakti Tegal akan diadakan seminar pendidikan dengan tema “Menuju Pendidik Inspiratif yang Beretos Wirausaha dan Berkepribadian Pancasila“. Adapun pelaksanaan acara tersebut pada : Hari, Tanggal              :     Senin, 15 Mei 2017 Waktu Pelaksanaan   :     Pukul 08.00 sd selesai Tempat                        :     […]

By admin | Seminar
DETAIL

Pengumuman Pelaksanaan Ujian Tengah Semester Genap TA 2016/2017

Diberitahukan kepada seluruh mahasiswa Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Pancasakti Tegal bahwa pelaksanaan Ujian Tengah Semester Genap TA 2016/2017 akan dilaksanakan pada hari Senin s.d. Sabtu tanggal 17 s.d. 22 April 2017. Adapun pendaftaran Ujian Tengah Semester Genap TA 2016/2017 dimulai pada hari Senin s.d. Kamis tanggal 10 s.d. 13 April 2017 di TU […]

By admin | Berita Kampus
DETAIL

Tentang Jurnal Cakrawala

DESKRIPSI Cakrawala Jurnal Pendidikan merupakan jurnal ilmiah yang diterbitkan oleh Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Pancasakti Tegal bekerjasama dengan Ikatan Sarjana Pendidikan Indonesia (ISPI). Jurnal ini memuat ragam artikel ilmiah yang berkaitan dengan hasil penelitian dan/atau kajian analitis-kritis di bidang kependidikan dengan tujuan untuk mengeksplorasi, mengembangkan, dan menjelaskan pengetahuan tentang desain dan teknologi […]

By admin | Cakrawala . Jurnal
DETAIL

Call for Papers Cakrawala

Call For Papers Cakrawala Cakrawala Jurnal Pendidikan merupakan jurnal ilmiah yang diterbitkan oleh Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Pancasakti Tegal. Cakupan topik dalam jurnal secara spesifik dapat meliputi Penerapan Pembelajaran, Pengembangan Riset Pendidikan, Pembuatan Bahan Ajar Pendidikan, Teknologi dan Media Pembelajaran, Evaluasi Program dan Pembelajaran. Tujuan diterbitkanya jurnal ini adalah untuk membangun komunikasi […]

By admin | Berita Kampus . Cakrawala . Jurnal
DETAIL

info terkini

Pelatihan Pengisian Konten Web

By admin | Berita Kampus
DETAIL