Perkuat MBKM dan Tridharma Perguruan Tinggi, FKIP UPS Tegal Memorandum of Agreement (MoA) dengan Universitas Langlang Buana

Perkuat MBKM dan Tridharma Perguruan Tinggi, FKIP UPS Tegal Memorandum of Agreement (MoA) dengan Universitas Langlang Buana

Perkuat MBKM dan Tridharma Perguruan Tinggi, UPS teken Memorandum of Agreement (MoA) dengan Universitas Langlang Buana. Kegiatan ini dilaksanakan secara offline di Gedung Aula Wisma Buana Universitas Langlang Buana Bandung, pada hari Jum’at 17 November 2023. MoA ini merupakan langkah awal sinergi kedua kampus dalam mengembangkan dan meningkatkan potensi MBKM dan Tri Dharma Perguruan Tinggi.
Ruang lingkup Nota Kesepahaman ini meliputi bidang: Pendidikan, Penelitian, Pelatihan, Pengabdian kepada Masyarakat, Peningkatan dan Pengembangan Kompetensi Sumber Daya Manusia, Program Merdeka Belajar-Kampus Merdeka (MBKM), Internasionalisasi, dan Bidang kerja sama lain yang disepakati oleh para pihak.
Dekan FKIP UPS Tegal Dr. Yoga Prihatin, M.Pd. menyampaikan, ”kerja sama yang dilakukan ini diharapkan bisa memberikan dampak pada peningkatan mutu penyelenggaraan Tridarma Perguruan Tinggi mencakup semua aspek guna ketercapaian visi fakultas”.

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.