FKIP Menjadi Tamu Undangan untuk The 2nd China-ASEAN Cooperation and Development Forum on Building Industry di Nanning China
Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Pancasakti Tegal menjadi narasumber dalam Teacher’s Experience Sharing Session dalam 2023 International TVET Educators Empowerment Camp, The 2nd China-ASEAN Cooperation and Development Forum on Building Industry di Nanning China. Turut hadir Mr . Liang Wei, Vice President of GXPC. Kegiatan ini di selenggarakan di Guangxi Polytechnic of Construction Nanning China […]
191 Mahasiswa FKIP Mengikuti Yudisium Sarjana Periode Genap 2022/2023
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Pancasakti Tegal (UPS) melaksanakan Yudisium Sarjana Periode Genap 2022/2023 kepada 191 mahasiswa bertempat di Kampus 2 UPS Jalan Perintis Kemerdekaan Kota Tegal, Rabu (13/9/2023). Hadir pada kesempatan itu, Ketua YPP Dr. H. Imawan Sugiharto, MH, Rektor UPS Dr. Taufiqulloh, MHum, Dekan FKIP Dr. Yoga Prihatin, M.Pd, Direktur Pascasarjana […]
Tes Penghayatan dan Pengamalan Pancasila (TP3) sebagai Ciri Khas Mahasiswa FKIP dalam Menghasilkan Lulusan yang Pancasilais
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Pancasakti Tegal (UPS) melaksanakan kegiatan Tes Penghayatan Pengamalan Pancasila dengan tema Penguatan Nilai Pancasila calon pendidik di era kurikulum merdeka. Kegiatan ini dilakukan secara online melalui apilkasi zoom meeting dengan 191 peserta mahasiswa, Kamis (7/9/2023). Tujuan kegiatan ini adalah memberikan pembekalan kepada calon wisudawan FKIP tentang penguatan nilai Pancasila […]
FKIP UPS MoA dengan Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Kependidikan (FTIK) UNISNU Jepara guna Penguatan Kolaborasi Publikasi dan Implementasi MBKM
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Pancasakti Tegal (UPS) dan Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Kependidikan (FTIK) UNISNU Jepara menandatangani Memorandum of Agreement (MoA) di Gedung Rektorat UNISNU Jepara, Senin (4/9/2023). MoA ini merupakan langkah awal sinergi kedua kampus dalam mengembangkan potensi dan penguatan MBKM serta kolaborasi dalam publikasi. Ruang lingkup Nota Kesepahaman ini meliputi […]
FKIP Gelar Workshop Menuju Akreditasi Unggul
Perguruan Tinggi harus bekerja keras mempersiapkan diri untuk akreditasi dengan Kriteria 9 yang jauh berbeda dengan sebelumnya menggunakan standar 7. Kriteria 9 tersebut meliputi visi, misi, tujuan dan sasaran; tata pamong, tata kelola dan kerjasama; mahasiswa; sumber daya manusia; keuangan, sarana, dan prasarana; pendidikan; penelitian; pengabdian kepada masyarakat; luaran dan capaian tridharma. Sehubungan dengan hal […]
ICOTION 2023: FKIP UPS Tegal Menghadirkan Keynote Speakers dari 6 Negara
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Pancasakti Tegal (UPS) Kembali menggelar International Conference Digital Literacy Pedagogy in Teacher Education (ICOTION), Rabu (30/8/2023). Kegiatan ini dilakukan secara daring (online) dengan menggunakan aplikasi zoom meeting dan diikuti 550 peserta mulai dari mahasiswa dan dosen serta di isi 6 speakers mancanegara mulai dari Turkey, India, Lebanon, Russia, […]
FKIP UPS Teken MoA dengan SMA N 3 Brebes Guna Peningkatan Mutu Guru
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP), Universitas Pancasakti Tegal (UPS) terus berkomitmen menghasilkan guru-guru berkualitas yang memiliki kompetensi kepribadian, pedagogik, sosial maupun profesional guna memajukan pendidikan di Jawa Tengah bahkan Indonesia. Hal itu dibuktikan dengan adanya kerja sama yang dilakukan dengan berbagai sekolah pada senin 28 Agustus 2023. Kerja sama yang ditandai dengan penandatanganan Memorandum of […]
Dekan FKIP, Dr. Yoga Prihatin, M.Pd. Menerima Penghargaan CMO ASIA Award Kategori Excellence In Education
Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Pancasakti Tegal (UPS) Dr Yoga Prihatin M.Pd menerima penghargaan CMO ASIA Award di Pan Pacific Singapura untuk kategori Excellence in Education, Kamis (17/8/2023). Penerima penghargaan dari berbagai negara di ASIA seperti Philippines, Malaysia, Vietnam, India CMO ASIA dimana komunitas global lebih dari 1700 eksekutif Jaringan kepentingan strategis […]